Poltekun Raih 2 Penghargaan Dari Lldikti Wilayah Vi Jawa Tengah

POLTEKUN RAIH 2 PENGHARGAAN DARI LLDIKTI WILAYAH VI JAWA TENGAH Di penghujung tahun 2024, Politeknik Rukun Abdi Luhur (POLTEKUN) kembali unjuk diri dalam memperlihatkan perkembangannya. Kali ini Poltekun menjadi salah satu perguruan tinggi di Kudus yang berhasil meraih prestasi dalam penghargaan wilayah Jawa Tengah, LLDIKTI Wilayah VI.Penghargaan tersebut diserahkan pada ajang Anugerah Lembaga Layanan Pendidikan […]